KEMBARA.ID- Harta Mensos Juliari Batubara Capai Puluhan Miliar.
Menteri Sosial ini telah ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK karena diduga menerima suap terkait pengadaan bantuan sosial penanganan Covid-19 di Kementerian Sosial.
Nilainya pun fantastis, kader PDI Perjuangan itu diduga menerima suap Rp 17 miliar.
Juliari ditetapkan sebagai tersangka penerima suap bersama dua PPK di jajaran Kemensos Matheus Joko Santoso (MJS) dan Adi Wahyono (AW).
Sedangkan pemberi suap, yakni Ardian I M (AIM) dan Harry Sidabuke (HS).