BREAKING NEWS: Jenazah Awak KRI Nanggala Diduga Berada di Kawah dan Tertimbun Lumpur

BREAKING NEWS: Jenazah Awak KRI Nanggala Diduga Berada di Kawah dan Tertimbun Lumpur

BREAKING NEWS: Jenazah Awak KRI Nanggala Diduga Berada di Kawah dan Tertimbun Lumpur

KEMBARA.ID- Update terkini pencarian awak dan evakuasi pengangkatan bangkai kapal selam KRI Nanggala 402 disampaikan Pangkoarmada II TNI AL Laksamana Muda TNI Iwan Isnurwanto, Selasa (18/5/2021).

Pihaknya menduga posisi badan tekan dan jenazah awak kapal berada di kawah berdiameter 38 meter.

Kedalaman diperkirakan berkisar 10 sampai 15 meter.

Baca juga: Detik-detik Sebelum Tewas di Jembatan Titi Gantung, Made E Kirim Pesan: Meme sing Demen Ngelah Panak care Tiang?

Baca Juga:   KRI Nanggala-402 Terbelah Tiga Bagian, Ini Kondisi 53 Prajurit dan ABK, Kasal: Prajurit Terbaik Gugur